Assalamu'alaikum Wr.Wb, Puji syukur kita panjatkan ke hadirat Allah SWT atas segala rahmat dan karunia-Nya sehingga SMK Rosma dapat terus berkiprah dalam mendidik generasi penerus bangsa. Selamat datang di laman web resmi SMK Rosma, tempat kami berbagi informasi, kegiatan, dan capaian sekolah kami kepada seluruh keluarga besar SMK Rosma serta masyarakat luas. Sebagai sekolah yang berfokus pada pendidikan kejuruan, SMK Rosma berkomitmen mencetak lulusan yang kompeten, kreatif, dan siap bersaing...
VISI
Mendidik siswa sebagai generasi bangsa menjadi manusia yang berbudi pekerti luhur, mandiri dan profesional dengan keterampilan dan pengetahuan yang sesuai dengan pasar kerja.
MISI
Menjadikan SMK Rosma sebagai lembaga pendidikan yang unggul dengan standar kualitas nasional.
Menghasilkan lulusan yang terampil, dan memiliki ilmu yang memadai dalam bidang kompetensi yang dimi...